Kamis, 12 Juli 2012

Home » » Gagalnya Seorang Trader

Gagalnya Seorang Trader

Trading forex...
sebutan ini sering kali membuat kita beranggapan ini adalah lahan atau tempat kita dapat meraup keuntungan,
faktanya bahwa ternyata 90% pelaku bisnis forex mengalami kegagalan dengan tingkat kerugian yang sangat besar.
kita akan membahas masalah dan fakta yang terjadi serta trik yang mungkin bisa dijadikan untuk tambahan pengetahuan.

Sebagian trader gagal dan mengalami kerugian di karenakan bebrapa hal-hal berikut ini :tidak memiliki pengetahuan yang cukup untuk terjun dalam bisis forex.
  •  Tidak memiliki pengetahuan yang cukup untuk terjun dalam bisis forex.
  • Tidak pernah merasa puas dan selalu menginginkan sesuatu yang lebih.
  • Tidak mampu menganalisa dan selalu bergantung pada analisa orang lain.
  • Tidak adanya konsistansi dan disiplin dalam aktifitas trading forex.
  • Tidak tau apa yang harus diperbuat untuk melakukan melakukan transaksi dan membiarkan transaksi berubah menjadi sebuah kerugian.
  • Tidak mau merubah pola trading yang salah dan terjebak dalam siklus emosional yang berulang-ulang.
  • Tidak adanya target serta alasan yang jelas dalam melakukan transaksi,(layaknya berjudi)
  • Tidak adanya managemen pengolahan modal layaknya seorang trader (pedagang) dan strategi berbisnis.
  • Tidak mau mengasah kemampuan dengan cara selalu berlatih tentang trading forex.
  • Tidak mau menerapkan pengetahuan dan teknik serta strategi yang dimiliki.

Setelah kita mengetahui 10 penyebab kegagalan di forex trade,hendaknya kita mulai merubah cara dan prinsip bertrading yang kurang menguntungkan dan membuat kita mengalami suatu kerugian, Anda harus tau tipe trader seperti apa yang sering anda lakukan sesuai karakter anda,hal ini sering kali diabaikan tetapi justru membuat kita tidak mengenal diri kita sendiri,saya tidak menyalahkan anda bertrading 1x24 jam,5hari dalam seminggu dengan terus berada di dalam market,sejauh anda tidak terganggu,,tetapi hal ini akan membuat kita bosan,dan anda akan terjebak dalam siklus emosi yg berulang,
Hindari selalu berada di market dalam kondisi fisik kita kurang fit,karna akan berakibat kita sulit mengambil keputusan yg objektif,Faktanya setiap trader berada dalam market padahal tidak ada potensi yg menguntungkan didalamnya,banyak pernyataan bahwa anda gatal dan ingin selalu mengambil posisi dan membuat anda tidak tenang,selalu teringat transaksi yg sedang berjalan,,sungguh siklus yang rumit,sebenarnya trading memberikan kita kesederhanaan tetapi tidak menyepelekan,banyak sekali yg perlu diperhatikan saat aktifitas trading forex berlangsung, Dalam berbisnis trading hampir tidak ada batasan dan aturan yg harus kita patuhi kecuali aturan broker anda,pada market memberikan anda kebebasan untuk berbuat segalanya baik aksi jual atau beli,justru dalam kebebasan itu kita harus memiliki strategi yg tepat untuk siap menghadapi gejolak market yg kadang tidak beraturan,bukan sibuk mencari suatu jurus pamungkas untuk mendapatkan keuntungan dalam trading,karna tidak ada yg pasti di dunia ini,semua tetap memiliki unsur spekulasi demikian juga dalam trading,indikator yang 95% akurat (kalau memang ada) bukan satu jaminan untuk anda mendapatkan keuntungan,banyak segelintir orang yg menawarkan indikator dengan iming2 dengan menggunakan indikator tsb akan mendapatkan profit/keuntungan dengan low risk bahkan anti loss,sungguh tidak masuk akal,jika anda harus mengeluarkan sejumlah uang untuk membeli indikator yg menurut si empunya sangat akurat,
Kenapa saya berkata begitu,,?? Karena jika tidak disertai dengan adanya disiplin yg diterapkan,tidak adanya pengelolaan dana yg baik,maka tegas saya katakan bahwa itu akan menemui kesia-siaan,, Saya bisa menuliskan artikel ini berdasarkan pengalaman saya dalam aktifitas trading sehari2,,adanya orang pintar berawal dari ketidak tahuan,tapi saya segera merubah prinsip dan cara bertrading saya,dengan tekat dan niat saya ingin berubah,, Saya juga merubah cara analisa saya dari hanya mengandalkan postingan seorang trader senior yg sering saya ikuti,saya mencoba meyakini analisa yg saya buat dan mencoba menerapkannya,walau pertama selalu gagal tapi saya tidak menyerah,selalu gali kesalahan dan tidak melimpahkan kesalahan pada pihak lain. saya memiliki alasan yg kuat menurut analisa saya dalam mengambil sebuah keputusan untuk mengambil sebuah posisi transaksi,
Kemudian fakta yang lain seorang trader pemula tidak mau mengasah kemampuan tradingnya dan selalu bergantung pada trader yang dianggapnya lebih senior dengan menunggu analisa pergerakan harga agar bisa diikutinya,dan apabila ternyata analisa tersebut meleset maka hanya akan bisa mengumpat bahwa analis tersebut tidak paten,,saya pribadi pernah mengalami hal itu,saya selalu mencari para analis yang jitu dalam memprediksi market,walau kadang saya menjadi ketergantungan dan menjadikan saya enggan untuk belajar menganalisa sendiri,timbul pertanyaan dalam diri saya,jika saya selalu brgantung pada orang lain maka saya belum bisa menjadi trader,saya memulai untuk mempelajari cara menganalisa harga pada market yang awalnya saya ragu dengan hasil analisa saya sendiri tetapi saya berusaha untuk bisa meyakininya walau kadang analisa saya meleset,Faktanya trader manapun pasti sering mengalami kerugian dalam aktifitas perdagangan yang digelutinya,termasuk saya.
tetapi dengan disiplin dan membuat seperangkat aturan (Trading Rules) yang saya terapkan saya bisa memulai trading secara konsistance dan berjangka.dan saya menggunakan Target Trading dalam berbisnis sehingga membuat porfolio saya semakin meningkat.
dengan memiliki Alasan Yang Kuat saya merasa lebih tenang dalam menganalisa dan menentukan posisi transaksi.
Bagi teman2 yang masih memiliki salah satu dari 10 masalah diatas,sgeralah rubah prinsip dan cara memperlakukan trading forex sesuai dengan karakteristik anda....
semoga artikel ini bermanfaat dan bisa menjadi motifasi untuk lebih meningkatkan karier trading anda.
salam sukses,,,,

untuk bergabung bersama grop kami silahkan ikuti link dibawah ini
http://www.facebook.com/groups/community.eliotwave/

Untuk bertanya seputar artikel diatas silahkan hubungi:

YM        : rianwardhana14
Hp         : 085265336661
Fb          : Rian Wardhana
Share this article :